
aku mencintaimu dengan sederhana
seperti angin yg meniup dahan sunyi
aku mencintaimu dengan sederhana
layaknya embun pagi yang tak kenal lelah menapaki
lautan kisah tak berujung ku
aku mencintaimu dengan hati
seperti bulan yang menjaga sinarnya
*aku mencintai mu dengan sederhana, sangat sederhana hingga
tak ada yang sempurna pd diriku yang...